Categories
Artikel

BELAJAR DISRUPTION DARI QEBUL BURGER, SPESIALIS BURGER YANG DIBAKAR DI ATAS BARA KAYU BAKAR

Burger merupakan salah satu makanan yang popularitasnya konsisten dari waktu ke waktu di ranah kuliner Indonesia. Masalah enak atau tidak maupun murah atau mahal tentunya merupakan hal yang subjektif bagi konsumen, namun bagaimana caranya agar suatu brand dapat mendisrupsi pasar burger? Apalagi, setiap tahun ada saja brand burger yang bermunculan dan menawarkan konsep serta variasi […]

Categories
Artikel

Burger Qebul sajikan burger bakar dengan patty daging asli

Tren makanan datang dan pergi, namun burger tetap menjadi comfort food bagi banyak orang. Teman-teman UKM di Jakarta, Depok, dan sekitarnya mungkin pernah mendengar Burger Qebul, yang sudah lama menjadi salah satu burger favorit karena rasa yang enak dan harga yang relatif terjangkau. Burger Qebul didirikan oleh alumni BBB, Agus Yunanto, pada tahun 2012. Tidak […]